Tampilkan postingan dengan label alexa rank. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label alexa rank. Tampilkan semua postingan

Pengaruh Alexa Rank Dalam Digital Marketing

Diposting oleh Samino on Kamis, 15 November 2012

Alexa Rank, pernahkah kalian mendengar istilah itu? Mungkin sudah tak asing lagi bagi mereka yang gemar bergulat di dunia digital, terlebih bagi mereka para Digital Marketing dan SEO yang pastinya sudah sangat familiar dengan Alexa.com.  Alexa Rank tak lain merupakan ukuran atau indikator kepopuleran suatu website atau blog dengan mempergunakan metode perbandingan satu website atau blog dengan website atau blog lainnya yang berada dalam jaringan internet itu sendiri.

Selai itu, adapula PageRank, untuk saat ini meski berharga, namun PageRank kurang signifikan fungsinya untuk menentukan ranking di search engine utama Google. Website relevancy malah lebih penting. Jadi misalnya saja Anda memiliki situs yang seluruh isinya didedikasikan untuk satu produk atau merek lampu X, maka akan jauh lebih bagus dibanding memiliki single page. Jika ini tidak memungkinkan, coba buat tema di website yang bisa menghasilkan lebih dari satu halaman berkaitan dengan subjek. Lalu Anda harus melakukan inter-link pada halaman ini.Digital Agency biasanya memakai alexa rank sebagai acuan dalam mengetahui progress traffik website perhari.

Sedangkan mengenai Search Engine Optimization atau SEO mempunyai banyak manfaat untuk keberhasilan suatu website atau blog di mesin pencari. Jika situs atau blog tersebut mendapatkan rangking bagus di search engine, otomatis banyak pengguna internet yang bisa menemukan dan kemudian mengunjungi website Anda. Apalagi jika website atau blog tersebut menjual suatu produk dagangan, tentunya belajar SEO sangat penting agar upaya pemasaran seorang Digital Marketing berjalan dengan sukses.
More aboutPengaruh Alexa Rank Dalam Digital Marketing